Posts

Showing posts from February, 2013

Biografi Linus Torvalds - Bapak Linux Dunia

Image
Biografi Linus Torvalds - Linus Benedict Torvalds atau yang lebih dikenal dengan Bapak Linux ini lahir di Helsinki, Finlandia, pada tanggal 28 Desember 1969. Linus Torvalds dikenal sebagai salah seorang  rekayasawan perangkat lunak yang piawai di Finlandia, khususnya karena Ia merupakan orang yang pertama kali merintis pengembangan dari Kernel Linux. Karena pengembangan yang dilakukan pada Kernel Linux ini Ia dikenal sebagai Bapak Linux Dunia dan sekarang bertindak sebagai koordinator proyek tersebut. Biografi Bapak Linux Dunia, Linus Torvalds Linus Torvalds sudah menyukai dunia perangkat lunak ini sejak Ia kecil. Ketika usianya baru menginjak 10 tahun, Linus sudah mulai untuk mendalami dunia perangkat lunak, dan pada saat itu Ia mencoba untuk membuat sebuah pemrograman komputer melalui komputer Commoore VIC-20 milik kakeknya. Pada tahun 1988, Bapak Linux ini kuliah di university of Helsinky, Finlandia. Disana Ia mulai mengenal pemrograman C. Untuk lebih memperdalam ilmunya terse...

Profil Biodata Romy Rafael

Image
Profil Biodata Romy Rafael Romy Rafael Biodata Lengkap Romy Rafael Nama Asli :  Romy Tunggul Widodo Nama Populer : Romy Rafael Tanggal Lahir :  12 Juli 1977 Tempat Lahir :  Surabaya, Jawa Timur, Indonesia Kewarganegaraan :  Indonesia Ayah :  Imam Supeno (alm.)

Profil Biodata Rita Sugiarto

Image
Profil Biodata Rita Sugiarto Rita Sugiarto Biodata Lengkap Rita Sugiarto Nama : Rita Sugiarto  Tanggal Lahir : 19 September 1965 Profesi : seorang penyanyi dan pencipta lagu dangdut. Diskografi Sahdu " - duet Rhoma Irama Piano " - duet Rhoma Irama Zaenal Jacky Pacar Dunia Akherat Cinta Setenga Mati Biarlahj Merana Idaman Hati Lukaku Siksa Kubur Permata Biru Cinta Berawan Air Bunga Cinta Putih Cinta Setenga Mati Kupu Kupu Bukan Yang Kupinta Sejuta Luka Rindu Menanti Khusus malam Ini Iming iming Kuping panas Makin Sayang Joget feat rhoma irama Si kecil Kupu kupu Filmografi Darah Muda - 1977 Perjuangan dan Doa - 1980 Dilihat Boleh Dipegang Jangan - 1983 Gitar Tua Berkelana source

Profil Biodata Memes

Image
Profil Biodata Memes Memes Biodata Lengkap Memes Nama Asli : Meidyana Maimunah Nama Populer : Memes Tanggal Lahir : 06 Mei 1965 Tempat Lahir : Jakarta, Indonesia Kewarganegaraan : Indonesia Suami : Addie MS (musisi, 13-Sep-1987) Anak :  Kevin Aprilio (musisi), Tristan Juliano

Profil Biodata Ira Swara

Image
Profil Biodata Ira Swara  Ira Swara Biodata Lengkap Ira Swara Nama Asli :  Wahyuni Irawati Nama Populer : Ira Swara Tempat Lahir :  Jakarta, Indonesia Tanggal Lahir :  16 Juni 1980 Kewarganegaraan :  Indonesia Suami :  Cecep Syarifudin (sejak 28-Jun-04) Anak :  Yunia Syahri, Anandra Syarifudin

Profil Biodata Gusti Randa

Image
Profil Biodata Gusti Randa Gusti Randa Biodata Lengkap Gusti Randa Nama : Gusti Randa Tempat Lahir : Jakarta Tanggal lahir : 15 Agustus 1965 Profesi : pengacara, aktor, penyanyi Indonesia  Istri : Nia Paramitha (Cerai).  source

Profil Biodata Evie Tamala

Image
Profil Biodata Evie Tamala Evie Tamala Biodata Lengkap Evie Tamala Nama Asli : Cucu Suryaningsih Nama Populer : Evie Tamala Tempat Lahir : Tasikmalaya, Jawa Barat, Indonesia Tanggal Lahir : 23 Juni 1969 Profesi : Penyanyi Kewarganegaraan  : Indonesia Suami : Heru (Cerai), Malik (2003)

Biografi Alfred Nobel - Ilmuwan Pemilik 355 Paten

Image
Biografi Alfred Nobel - Ilmuwan Pemilik 355 Paten - Bernama lengkap Alfred Bernhard Nobel, ilmuwan yang terkenal dengan anama Alfred Nobel ini adalah seorang penemu dinamit dan juga menjadi cikal bakal penghargaan bagi para penemu hebat dunia. Beliau lahir di Stockholm, 21 Oktober 1833, dikenal sebagai seorang yang amat murah hati. Menjelang meninggal, beliau mewasiatkan hartanya untuk diberikan sebagai penghargaan bagi ilmuwan dan penemu dunia yang berjasa bagi kemanusiaan, sebuah penghargaan yang kini dikenal dengan penghargaan Nobel. Beliau meninggal di Norra begravningsplatsen, Stockholm, 10 Desember 1896 pada umur 63 tahun,. Latar Belakang Alfred lahir pada tanggal 21 Oktober 1833 di Stockholm, Swedia. Ayahnya bernama Immanuel Nobel dan ibunya bernama Andriette Ahlsell Nobel. Ayah Alfred ialah seorang insinyur dan penemu; ia membangun jembatan, bangunan, dan mengadakan percobaan dengan bermacam cara dalam peledakan batu. Alfred memiliki dua orang kakak lelaki, yakni Robert (lahir...

Biografi Ainun Habibie

Image
Terima kasih semoga Biografi Biodata dan Profil Ainun Habibie. Blog tempatnya mengenal Tokoh dan Orang terkenal Di dunia. untuk menambah Ilmu pengetahuan kita juga memotivasi diri untuk mengambil sisi Positive dari seorangIbu negara Ainun Habibie, oke sobat mungkin bagi yang sudah banyak mengenalnya juga belum banyak mengenalnya dan tahunya hanya lewat filmnya berikut bisa sedikit memberikan inspirasi buat motifasi aja Kehidupan awal Hasri Ainun Besari adalah anak keempat dari delapan bersaudara putra dari H.Mohammad Besari, Arti dari nama Hasri Ainun berarti "Mata yang Indah". Ia kuliah di Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia dan memperoleh gelar Dokter di Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia pada tahun 1961. Ia juga pernah bekerja di RSCM Jakarta. Ia menikah dengan Habibie yang juga teman bermain semasa kecil, pada tanggal 12 Mei 1962. Mereka menghabiskan bulan madu di empat tempat yaitu di Kaliurang, Yogyakarta, dilanjutkan ke Bali lalu diakhiri di Ujung Pandang,...

Profil Biodata Kamidia Radisti

Image
Profil Biodata Kamidia Radisti Biodata Lengkap Kamidia Radisti Nama Lengkap: Kamidia Radisti Tanggal lahir : 23 Februari 1984 Zodiak: Pisces Pendidikan Terakhir: TK Ruwabi, SDN Dr Soetomo, SLTPN 12, SMU Trimurti, Perguruan Tinggi Fakultas Ekonomi Universitas Padjadjaran -FILM- The Shaman (2008) Hantu Biang Kerok (2009) PRESTASI/PENGHARGAAN: Miss Indonesia 2007 source

Profil Biodata Ines Putri Miss Indonesia 2012

Image
Profil Biodata Ines Putri Miss Indonesia 2012 Biodata Lengkap Ines Putri Miss Indonesia 2012 Nama Asli :  Ines Putri Tjiptadi Chandra Tanggal Lahir :  05 September 1989 Tempat Lahir :  Denpasar, Bali, Indonesia Tinggi Badan :  165 Kewarganegaraan :  Indonesia Saudara :  Damian Ardika

Profil Biodata Astrid Ellena

Image
Profil Biodata Astrid Ellena Biodata Lengkap Astrid Ellena Nama Lengkap : Astrid Ellena Indriana Yunadi Nama Populer : Astrid Ellena Tanggal Lahir : 8 Juni 1990 Tempat Lahir : Jawa Timur (butuh perbaikan) Tinggi Badan : 170 cm Pekerjaan : Model  Prestasi : Miss UPH 2009, Miss Photogenic UPH 2009, Miss Indonesia 2011 , Miss Kulit Cantik 2011, Miss Favorit 2011 Asal : Jawa Timurf

Profil Biodata Marilyn Monroe

Image
Profil Biodata Marilyn Monroe Biodata Lengkap Marilyn Monroe Nama Asli : Norma Jean Mortensen Nama Populer : Marilyn Monroe Tempat Lahir :  Los Angeles, California, AS Tanggal Lahir : 01 Juni 1926 Kewarganegaraan :  Amerika Nama Ayah :  Martin Edward Mortensen Nama Ibu : Gladys Pearl Monroe

Profil Biodata Venna Melinda

Image
Profil Biodata Venna Melinda Biodata Lengkap Venna Melinda Nama : Venna Melinda Tanggal Lahir :  20 Juli 1972 Tempat Lahir :  Surabaya, Jawa Timur Kewarganegaraan :  Indonesia Suami :  Ivan Fadilla Soedjoko (1997, proses cerai) Anak-anak :  Verrell Bramasta, Athalla Naufal 

Profil Biodata Eva Celia Latjuba

Image
Profil Biodata Eva Celia Latjuba Eva Celia Latjuba Biodata Lengkap Eva Celia Latjuba Nama Lengkap: Eva Celia Latjuba Nama Panggilan: Eva Celia Tempat Lahir : Jakarta Tanggal lahir : 21 September 1992 Nama Ayah : Indra Lesmana Nama Ibu : Sophia Latjuba -SINETRON- Sherina Juwita Jadi Putri Sentuh Hatiku -IKLAN- Sabun GIV Jamu Tolak Angin Anak Rexona Teen Suzuki Karimun Estilo Fruit Tea Sosro Shampoo Emeron Softex Kartu AS

Profil Biodata Joss Stone

Image
Profil Biodata Joss Stone Joss Stone Biodata Lengkap Joss Stone Nama Asli : Joscelyn Eve Stoker Nama Populer : Joss Stone Tempat Lahir :  Dover, Kent, Inggris Tanggal Lahir : 11 April 1987 Tinggi Badan : 178 Kewarganegaraan : British Nama Ayah : Richard Stoker Nama Ibu : Wendy Stoker Saudara : Daniel, Harry, Lucy

Biografi Bill Gates - Pendiri Microsoft

Image
Biografi Bill Gates, Pendiri Microsoft - William Henry "Bill" Gates III atau yang lebih dikenal dengan  Bill Gates lahir di Seattle, Washington, pada tanggal 28 Oktober 1955. Ia merupakan sosok seorang tokoh bisnis, investor, penulis, filantropis hebat asal Amerika Serikat. Selain itu, Ia merupakan mantan CEO yang saat ini menjabat sebagai ketua non-eksekutif di Microsoft, yang didirikannya bersama Paul Allen. Kesuksesannya mendirikan Microsoft, membuat dirinya selalu menduduki peringkat teratas di antara orang-orang terkaya yang di dunia dan yang paling hebat, Ia menempati peringkat pertama orang terkaya di dunia sejak 1995 sampai tahun 2009. Selama kariernya di Microsoft, Bill Gates pernah menjabat sebagai CEO dan kepala arsitek perangkat lunak, dan sampai sekarang Ia masih menjadi pemegang saham perorangan terbesar dengan lebih dari 8 persen saham umum perusahaan. Biografi Lengkap Pendiri Microsoft, Bill Gates William Henry "Bill" Gates III lahir di Seattle, W...

Profil Biodata Ben Joshua

Image
Profil Biodata Ben Joshua Ben Joshua Biodata Lengkap Ben Joshua Nama Lengkap : Benjamin Joshua Rompies Nama Populer : Ben Joshua Tgl. Lahir : 13 Agustus 1980 Lahir di : Manado, Sulawesi Utara, Indonesia Tinggi badan : 175 cm Berat badan : 65 kg Profesi : Aktor Indonesia FILM Dealova (2005)  Cinta Pertama (2006) Malam Jumat Kliwon (2007) Hantu Jembatan Ancol (2008) D.O - Drop Out (2008)  Nazar (2009) Hantu Rumah Ampera 2009 Khalifa (2011)  Sinetron Anggun (sinetron) Pacar Pilihan Cinta Maia Koq Gitu Sih Pe De Ka Te Cinta Nia Nurhaliza Baik Hari, Angin Bertiup 2 Dewi Cinta Salsabilla Saudara Oesman Cinta Salsabilla 2 Panitia Sembilan

Profil Biodata Inna Kamarie

Image
Profil Biodata Inna Kamarie Inna Kamarie Biodata Lengkap Inna Kamarie Nama Asli :  Carolina Agustine Kamarie Nama Populer :  Inna Kamarie Tempat Lahir :  Jakarta, Indonesia Tanggal Lahir :  18 Agustus 1986 Kewarganegaraan :  Indonesia Nama Ayah : H. Eko Kamarie Nama Ibu :  Hj. Sri Lestarie Kamarie

Profil Biodata Audi Marissa

Image
Profil Biodata Audi Marissa Audi Marissa Biodata Lengkap Audi Marissa Nama lahir : Rana Audi Marissa Nama Populer : Audi Marissa Nama panggilan : Icha Tempat Lahir : 24 Mei 1995 (umur 18) Tanggal lahir : Jakarta, Indonesia Pekerjaan : model, aktris Tahun aktif : 2007 - sekarang Agama : Islam Pacar : Rizky Alatas Film Putih Abu-Abu dan Sepatu Kets (2009) Sinetron Si Momon Syamsul dan Badriah (2007) sebagai Khalifah Titip Rindu (2010) Khadijah dan Khalifah (2011) Aku Suka Dia (2012) Air Mata Ummi (2012) Love in Paris (2012) sebagai Tara Iklan Viva Spritz On (2012)

Profil Biodata Virnie Ismail

Image
Profil Biodata Virnie Ismail Virnie Ismail Biodata Lengkap Virnie Ismail Nama Lengkap : Virnie Syafitri Ismail  Nama Populer : Virnie Ismail Tempat Lahir : Bandung, Jawa Barat Tanggal Lahir : 24 Agustus 1979 Profesi : Aktris Filmografi Rembulan di Ujung Dahan (2002) Koper (2006) Lantai 13 (2007) Tiga Sekawan (2013) Sinetron Lobi-Lobi Kabut Sutra Ungu Babe Bulan Berkaca Si Toloy Jaka Gledek Sephia Abadi Untuk Selamanya Insyaf Janji Cinta Rockstar

Profil Biodata Adjie Pangestu

Image
Profil Biodata Adjie Pangestu Adjie Pangestu Biodata Lengkap Adjie Pangestu Nama Asli : Adjie Mindosio Pangestu Nama Populer : Adjie Pangestu Tempat Lahir : Semarang, Jawa Tengah, Indonesia Tanggal Lahir : 21 November 1969 Kewarganegaraan : Indonesia Nama Ibu : Tuti Sri Rezeki Istri : Annisa Trihapsari (aktris, 26/Mar/99 - 2003), Nadia Natasha Al Kalifi (08/Jun/07 - 04/Nov/09) Anak  : Muhammad Rafi Akbar Putra Pangestu (laki-laki)

Profil Biodata Faby Marcelia

Image
Profil Biodata Faby Marcelia Faby Marcelia Biodata Lengkap Faby Marcelia Nama : Faby Marcelia Tempat Lahir : Bandung, Indonesia Tanggal Lahir : 7 Maret 1996 Profesi : Aktris dan penyanyi  Lagu Pura-Pura (2009) Sinetron Arti Sahabat (2010-2011) Cinta Cenat Cenut 2 (2011-2012) Cahaya Gemilang (2012) Cinta RockStar (2013)

Profil Biodata Gwyneth Paltrow

Image
Profil Biodata Gwyneth Paltrow Gwyneth Paltrow Biodata Lengkap Gwyneth Paltrow Nama Asli : Gwyneth Kate Paltrow Nama Populer :  Gwyneth Paltrow Tempat Lahir :  Los Angeles, California, USA Tanggal Lahir : 27 September 1972 Kewarganegaraan : Amerika Nama Ayah : Bruce Paltrow Nama Ibu : Blythe Danner Saudara : Jake Paltrow (adik) Anak : Apple Blythe Alison Martin (lahir 14-Mei-04), Moses Bruce Anthony Martin (lahir 8-Apr-06)

Profil Biodata Demi Moore

Image
Profil Biodata Demi Moore Demi Moore Biodata Lengkap Demi Moore Nama Asli : Demetria Gene Guynes Biodata Lengkap : Demi Moore Tempat Lahir : Roswell, New Mexico, AS Tanggal Lahir : 11 November 1962 Kewarganegaraan :  Amerika Nama Ayah : Danny Guynes Nama Ibu : Virginia King Saudara : Morgan Guynes (saudara seibu), James Craig Harmon (saudara seayah) Anak : Rumer Willis (8-08-88), Scout LaRue (20-Jul-91), Tallulah Belle (3-Jan-94)

Biografi Alexander Fleming - Ilmuwan Penemu Antibiotika Penisilin

Image
Biografi Alexander Fleming - Ilmuwan Penemu Antibiotika Penisilin -Alexander Fleming adalah salah seorang ilmuwan dan pemenang nobel di bidang kesehatan. Nobel ini diraih berkat jasanya dalam penemukan obat yang kini digunakan secara mendunia dan menolong banyak orang. Ia adalah penemu antibiotika yang disebut penisilin. penemu penicillin, lahir tahun 1881 di Lochfield, Skotlandia. Setamat dari sekolah kedokteran Rumah Sakit St. Mary di London, Fleming menceburkan diri dalam bidang penyelidikan imunitas. Belakangan, selaku dokter tentara pada Perang Dunia ke-1, dia mempelajari ihwal infeksi pada luka dan dia menemukan bahwa banyak antiseptik merusak sel badan lebih daripada dia merusak kuman. Fleming sadar, apa yang diperlukan adalah sesuatu yang selain membunuh bakteri tetapi tidak merusak dan berbahaya buat sel tubuh manusia. Sesudah perang, Fleming kembali ke rumah sakit St. Mary. Tahun 1922, selagi melakukan penyelidikan di situ dia menemukan sesuatu yang disebutnya lysozyme. Lysoz...

Biografi Steve Jobs - Pendiri Apple Computer

Image
Biografi Steve Jobs - Steven Paul Jobs atau yang dikenal dengan nama Steve Jobs lahir di San Francisco, California, Amerika Serikat pada tanggal 24 Februari 1955. Steve Jobs merupakan sosok seorang tokoh bisnis dan penemu yang berpengaruh di Amerika Serikat. Ia merupakan salah satu dari pendiri Apple Computer (Apple Inc), Ia juga menjabat sebagai CEO Apple Inc. Tak hanya itu Steve Jobs juga pernah dipercaya untuk memegang jabatan sebagai pejabat eksekutif Pixar Animation Studios. Jobs merupakan salah satu dari anggota dewan direktur The Walt Disney Company pada tahun 2006, setelah pengambilan alih Pixar Animation Studios oleh Disney. Biografi Lengkap Pendiri Apple Computer, Steve Jobs Steve Jobs lahir di San Francisco, California pada tanggal 24 Februari 1955. Dari kecil Jobs sudah diadopsi oleh Paul dan Clara Jobs yang berasal dari Mountain View, California. Kedua orang tua angkat Jobs ini menemai putra angkatnya ini dengan nama Steven Paul Jobs . Dan orang tua biologis dari Steve Jo...